Kita; Bukan Titik (I)
ini adalah cerita flashback sebelum dari Abin dan Dera sebelum "Cinta dalam Sepotong Roti Bakar" (https://inisiator.com/@ace_/cinta-dalam-sepotong-roti-bakar)
Explore all articles tagged with #Minggumerindu
ini adalah cerita flashback sebelum dari Abin dan Dera sebelum "Cinta dalam Sepotong Roti Bakar" (https://inisiator.com/@ace_/cinta-dalam-sepotong-roti-bakar)
Kadang, hidup terasa ingin diakhiri dengan titik.
Di Lembah Harau, waktu berjalan lebih lambat. Senja menumpahkan warna oranye keemasan ke tebing-tebing raksasa, sementara angin lembah membawa aroma tanah basah...